10+ Gambar Sketsa Pemandangan Laut Yang Mudah Di Tiru
Sketsa Pemandangan Laut – Untuk menggambar pemandangan laut, mungkin terasa sulit bagi sebagian orang. Tetapi setelah anda melihat beberapa contoh gambar sketsa yang admin sajikan di bawah ini. Pasti anda tak merasa kesulitan lagi untuk menggambar pemandangan laut, baik ketika ia sedang pasang ataupun surut. Baik ketika ombak tenang, ataupun ketika ombak sedang besar. Nah, dari pada anda penasaran anda bisa menyimak langsung beberapa gambar sketsa pemandangan dari berbagai teknik gambar!
Sketsa Pemandangan Laut Yang Mudah Di Tiru
Gambar Sketsa Pemandangan Laut Sederhana
Gambar sketsa pemandangan laut sederhana ini menggambarkan pemandangan laut, dengan beberapa perahu kecil yang terlihat berada di tengah laut. Disitu juga nampak nelayan sedang menjala ikan tangkapan mereka. Usahakan bentuk dari setiap objek di situ bisa anda perlihatkan dengan beberapa garis arsiran, seperti pada gambar air laut misalnya. Berikan beberapa garis bantu arsir, untuk memperlihatkan gambar laut tersebut tengah bergerak dan memiliki tekanan ombak.
Gambar Sketsa Pemandangan Laut Hitam Putih
Gambar sketsa pemandangan laut hitam putih biasanya di tampilkan untuk membedakan pandangan atau pencahayaan, misalnya pada suasan langit. Jika suasana di tengah laut tersebut, dalam keadaan gelap atau malam, anda bisa membubuhkan gambar sedikit kehitaman pada nuansa langit. Atas bisa juga pada bagian airnya, sehingga disitu tanpak di jelaskan. Siapa pun yang melihat bisa menyimpulkan keadaan pada sketsa yang anda buat yang bisa menjadi kelebihan tersendiri untuk pembuatnya.
Gambar Sketsa Pemandangan Laut Arsiran
Gambar sketsa pemandangan laut arsiran mungkin lebih banyak kita temu dalam bentuk sketsa pensil, dengan teknik arsir yang tak terlalu tajam atau hitam. Untuk anda yang sedang belajar memahami dimensi dari setiap gambar, cara inilah yang bisa anda jadikan sebagai latihan sebelum anad melanjutkan ketingkat yang lebih serius lagi yaitu pada dimensi yang ke 3 untuk mencapai gambaran yang maksimal.
Dari beberapa ulasan gambar sketsa pemandangan laut, perlu di ketahui bahwa menggambar itu tak hanya sekedar meniru tetapi anda juga harus menciptakan karakter dari setiap goresan yang anda buat. Semoga bisa bermanfaat!